Minggu, 29 September 2019

Manajemen Kesiswaan

 
 
Manajemen kesiswaan adalah pengaturan yang berkaitan dengan siswa mulai dari pendaftaran hingga 
kelulusan mereka yang bertujuan untuk mengatur berbagai kegiatan siswa di bidang kegiatan belajar 
siswa di sekolah agar lancar, tertib dan teratur. Ada tiga hal utama untuk mencapai tujuan manajemen 
siswa yaitu penerimaan, kemajuan kegiatan pembelajaran dan bimbingan serta pembinaan disiplin.
 
 



0 komentar:

Posting Komentar

 

Resources

Hitstats Counter